Mahasiswa UNS Membuat Robot Tanpa Awak | Robot Indonesia.
Kompetisi robot di Indonesia sudah semakin sengit seiring dengan berkembangnya zaman dan teknologi.
Banyak sekali peserta yang telah mengikutinya contohnya mulai dari sekolah dasar hingga kejuruan tinggi di Indonesia.
Adapun dari sekian banyaknya robot yang telah di lombakan itu ada salah satu robot dari Universitas Sebelas Maret asal solo.
Para mahasiswanya berhasil membuat sebuah robot kapal tanpa awak yang telah memenangkan kejuaraan pada tingkat nasional.
Salah satu kompetisi yang mereka ikuti bernama KKCTBN dan KRTI yang diselenggarakan oleh Puspresnas, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbudristek).
Melalui beberapa seleksi yang begitu ketat, akhirnya mereka berhasil mengalahkan puluhan rival dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia.
Telah mempersiapkan yang cukup matang sedari awal tahun 2021 hingga akhirnya dapat di selesaikan dengan cukup bagus.
Untuk ke depannya akan di tambahkan beberapa fitur fitur baru lainnya seperti memperbaiki body robot serta lainnya.
Setelah mereka memenangkan kejuaraan nasional nantinya untuk beberapa tahun lagi mereka akan melaju ke kancah internasional yaitu di Turki dan Robot Boat di Florida, Amerika.
Di harapkan nantinya akan memacu para mahasiswa lainnya untuk ikut serta membuat robot agar terus mengembangkan teknologi 4.0 di Indonesia.
Bagaimana jika kalian masih penasaran mengenai teknologi robot khususnya robot Indonesia bisa dilihat di situs kami PT Sari Teknologi
Kami juga banyak membuat robot seperti Robot AI Autonomous Robot Delivery & Retail Advertising, dan AI Robotic Trainer Suitcase,Stark TR-1 Telepresence dan lain sebagiannya.
Awal berdirinya perusahaan ini pada tahun 2006 di jakarta, PT Sari Teknologi ini adalah sebuah perusahaan teknologi berbasis edukasi robotika,yang sering banget ngadain penelitian dan menyelenggarakan pendididkan yang kreatif,aplikatif dan juga inovatif.
PT SARI TEKNOLOGI
Komplek Mutiara Taman Palem Blok C7 No.20, Jl. Raya Outer Ringroad,RT.7 / RW.14, Cengkareng Timur,Universitas Gunadarma ,Kecamatan Cengkareng, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta