Juarai Indonesia di Olimpiade Robot Internasional

Juarai Olimpiade Robot Internasional | Robot Indonesia

juarai
Siswa ini juarai Olimpiade Robot Internasional

Prestasi membanggakan dari dunia internasional diraih oleh anak desa asal Pasuruan, Jawa Timur. Seorang siswa SMPN 2 Pasuruan menjuarai Olimpiade Robot tingkat internasional di Baijing, Tiongkok. Dalam Olimpiade Robot Internasional ke-16 yang diadakan di Beijing, pada 5-9 November lalu, siswa kelas 2 SMPN 2 Kota Pasuruan, Akbar Nur Sultan, berhasil meraih juara di kategori excellence technical award yang diikuti sekitar 40 negara ini.

Kemenangan Akbar ini tersambut bak pahlawan dari sekolahnya, sepulang dari Beijing, Sabtu, 15 November kemarin. Para siswa di tempat dia saekolah menggelar sambutan spesial di halaman sekolah. Anak pertama dari pasangan Nur Khoji dan Sulityanawati, warga Desa Pukul, Kecamatan Kraton, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, ini tiba ke sekolah dengan membawa medali dan trofi, dan bertemu langsung oleh kepala saeolah dan guru-guru. Tidak hanya membanggakan nama sekolah, namun juga membanggakan Indonesia. Akbar merupakan salah satu generasi anak bangsa yang berhasil dan sukses dengan jalannya, dengan kisah yang sangat menginspirasi ini, banyak sekali harapan-harapan yang tertanam untuk anak bangsa lainnya supaya tidak takut untuk menunjukkan bakatnya masing-masing.

BACA JUGA :
Robot Telur dari Indonesia
Robot Ropi dari Indonesia
Alat Pengisi Daya dari Indonesia

Jika kalian berminat untuk membuat dan merakit robot, SARI Teknologi akan mengajarkan dan memperkenalkan robotika pada kalian yang masih awal. Di masa depan, teknologi akan sangat penting dalam berbagai hal, untuk itu, belajarlah dari sekarang untuk mengetahui teknologi. Mari kita mengenal sedikit PT SARI Teknologi, SARI Teknologi adalah sekolah robotika yang melakukan beberapa pembuatan robot mulai dari robot kecil, kemudian robot bertangan, selanjutnya robot kesehatan, dan terakhir robot humanoid. SARI Teknologi sudah berdiri semenjak tahun 2006 di Jakarta. Di samping itu, SARI Teknologi merupakan suatu Industri Teknologi berbasis pembelajaran serta Bimbingan Robotika, yang aktif mengadakan riset serta penyelenggaraan pembelajaran yang aplikatif, inovatif, serta kreatif.

 

Untuk info lebih lengkap bisa klik Di sini atau hubungi,

Telepon Perusahaan   :  (+62)877 8875 7506

Alamat Perusahaan    : Lt. 6 Gedung Universitas Gunadarma Jl. Raya Outer Ringroad Blok C7 No. 20, Komplek, Jl. Taman Palem Mutiara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11730.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *